Monday, March 7, 2016

Sit and Eat : Caribou Coffee

Kurang lebih dua minggu yang lalu, saya diajak oleh salah satu sahabat saya ke Caribou Coffee, sebuah coffee shop asal Amerika  yang terbilang cukup baru tapi sudah ramai sekali dikunjungi di kawasan Senopati Jakarta. Sebenarnya saya tidak terpikir untuk mereview coffee shop ini, karena saat itu saya baru pulang dari Jogging di Car Free Day. Jadi yang kepikiran hanya breakfast setelah lari pagi saja. But surprisingly, yang saya order semua enak. Untuk makannya saya order : Steak Sandwich. Dan ini benar-benar enak banget. Super enak. Recommend to try..! Dan untuk minumannya saya order : Mango Orange Key Lime Fruit Youghurt Smoothies. Yang rasanya seger dan enak banget juga. 

Setelah mencoba satu gigitan steak sandwich dan minum Mango Orange Key Lime Fruit Youghurt Smoothie langsung kepikiran untuk foto-foto Caribou Coffee ini untuk review di blog. Dan karena pagi itu saya memilih duduk di lantai 2, jadi yang saya foto hanya lantai dua saja ya.

But this coffee shop really worth it to try. Steak Sandwich juga harus banget dicoba. Enak banget..!



















xoxo,
-RP-



No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...